Tag Archives: skin

Skin, Hide, atau Leather?

By | December 8, 2017

Sobat pembaca, topik kita kali ini adalah tiga verba yang terkait dengan kulit: skin, hide, leather. Bahasa Indonesia tidak membedakan apakah kulit tersebut sudah disamak dan siap dibuat menjadi produk tertentu, atau belum. Bahasa Indonesia juga tidak membedakan apakah kulit tersebut berasal dari binatang besar atau relatif kecil. Mari sobat pembaca kita lihat satu per satu: SKIN Kata… Read More »