Quit vs Give up: Apa Bedanya?
Sobat pembaca, kali ini kita akan membahas kata dan frasa quit dan give up. Menurut Longman Language Activator keduanya berarti berhenti melakukan sesuatu tanpa berhasil menyelesaikannya. Dengan kata lain, sobat akan menggunakan kedua kata ini ketika sobat berhenti di tengah jalan dan dengan demikian tidak berhasil menuntaskan sesuatu yang sedang dilakukan atau dikerjakan. Dan, tentu seperti halnya kata-kata sinonim… Read More »