Tag Archives: disinterested vs uninterested

Disinterested vs Uninterested: Apa sih Bedanya?

By | December 7, 2017

Sobat pembaca, topik kita kali ini adalah dua kata sifat yang sangat mirip, yakni disinterested dan uninterested. Kedua ajektiva mempunyai akar kata yang sama: interest. Lebih-lebih, masing-masing mempunyai awalan dis- dan un- yang sama-sama berarti tidak. Tidak heran jika banyak orang, termasuk penutur asli, menganggap keduanya bermakna sama dan bisa dipertukarkan. Padahal, tidak demikian. Mari kita bahas satu… Read More »