Dead Man Walking
Dead Man Walking adalah judul film drama yang dibintangi Sean Penn dan Susan Sarandon. Film ini berkisah tentang seorang tahanan bernama Mathew Poncelet, yang selama enam tahun menunggu eksekusi mati di sebuah penjara negara bagian Lousiana. Poncelet harus menghadapi hukuman mati karena didakwa membunuh sepasang remaja. Cerita film itu didasarkan pada buku berjudul Dead Man Walking: An Eyewitness Account… Read More »