Tag Archives: amoral

Amoral vs Immoral vs Unmoral: Beda atau Sama?

By | December 5, 2017

Sobat pembaca, kali ini kita akan membahas tiga ajektiva yang mempunyai kedekatan makna dan akar kata yang sama, yakni amoral, immoral, dan unmoral. Bedanya apa sih? Yang jelas, ketiganya terkait dengan kata moral, sebuah kata yang terkait dengan persoalan benar dan salah. Mari kita bahas satu per satu. AMORAL Diciptakan oleh Robert Louis Stevenson, kata ini muncul dan digunakan pertama kali… Read More »